You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
vaksin rabies
....
photo Nurito - Beritajakarta.id

161 HPR Divaksin Rabies di Pisangan Baru

Total ada 161 hewan penular rabies (HPR) peliharaan warga Kelurahan Pisangan Baru, Matraman, Jakarta Timur, telah divaksin rabies selama sepekan kemarin.

"Vaksinasi rabies kami lakukan dengan sistem jemput bola,"

Kasatpel Ketahanan Pangan Kelautan dan Pertanian (KPKP) Kecamatan Matraman, Aryanti Retno Hastari mengatakan, layanan vaksinasi dilakukan di kantor sekretariat RW di wilayah Kelurahan Pisangan Baru, untuk mempermudah warga agar hewan peliharaannya dapat tervaksin dengan baik.    

"Vaksinasi rabies kami lakukan dengan sistem jemput bola., untuk memudahkan warga," kata Aryanti, Selasa (30/7).

116 HPR di Cilandak Timur Divaksin Rabies Gratis

Dia menjabarkan, 161 HPR yang divaksin ini terdiri dari 160 kucing dan satu anjing. Kegiatan dilaksanakan di wiilayah RW 02, 04, 05, 07, 10, 12  dan RW 14 Kelurahan Pisangan Baru.

"Untuk kegiatan ini kami kerahkan dua petugas.  Mereka dibantu pengurus RT, RW, LMK, kader PKK, dasawisma dan aparatur kelurahan setempat," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3752 personFolmer
  2. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye1004 personFolmer
  3. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye972 personFolmer
  4. Personel Gabungan Turunkan APK Pilkada di Jaktim

    access_time24-11-2024 remove_red_eye909 personNurito
  5. Dinsos DKI Luncurkan SiPending Emas Mobile

    access_time18-11-2024 remove_red_eye898 personAldi Geri Lumban Tobing